Perbedaan Blok Head Vario 125 Dan 150

Perbedaan Blok Head Vario 125 Dan 150. - Meskipun secara tampilan All New Honda Vario 150 eSP dan All New Honda Vario 125 eSP tapi ternyata banyak juga loh perbedaan dari kedua skutik teranyar Honda. Dan pastinya tidak hanya soal kapasitas mesinnya saja. Ini nih bedanya All New Honda Vario 150 eSP dengan All New Honda Vario 125 eSP. Sudah jelas kalau masalah kapasitas mesin berbeda, Keduanya mengusung mesin 4 langkah dengan piston tunggal SOHC 2 katup dengan teknologi PGM-F1.
Tapi All New Vario 150 eSP memiliki kapasitas ruang bakar lebih besar yakni 149,3cc sementara All New Honda Vario 125 eSP 124,8cc. OTOMOTIF Beda mesin Honda Vario 150 eSP dan 125 eSP. Perbedaaan kapasitas ruang bakar ini dikarenakan ukuran diameter piston All New Vario 150 eSP lebih besar yakni 57,27mm sementara All New Honda Vario 125 eSP punya diameter piston sebesar 52,27mm. Perbedaan pada piston juga bisa dilihat pada ukuran lubang pin pistonnya juga beda, selisih 1,2mm lebih besar kepunyaan Vario 150 yang terukur 14,2mm. Selain itu bentuk atas piston juga berbeda, bisa dilihat pada gambar di atas.
Paduan Upgrade Vario 125 (old/new) jadi 150 cc.

Blok piston/seher PCX 150, mahal sih tapi ngga ada secondary job, maksudnya gausah dikorter lagi karena diameter bore sudah 58 mm pas. Harga di Honda Exclusive Part Shop (HEPS) sih hanya Rp 550.000,- tapi sampeyan harus mempersiapkan fotocopy STNK PCX 150, dan indennya pun bisa sebulan 😀 Tapi kalo kagak sabaran, blok ini sebenernya beredar di pasar bebas dengan harga yang diketok, alias mahal bingits.. Ada yang jual seharga Rp 800.000,- lho! Blok piston/seher PCX 150, mahal sih tapi ngga ada secondary job, maksudnya gausah dikorter lagi karena diameter bore sudah 58 mm pas. Harga di Honda Exclusive Part Shop (HEPS) sih hanya Rp 550.000,- tapi sampeyan harus mempersiapkan fotocopy STNK PCX 150, dan indennya pun bisa sebulan 😀 Tapi kalo kagak sabaran, blok ini sebenernya beredar di pasar bebas dengan harga yang diketok, alias mahal bingits.. Ada yang jual seharga Rp 800.000,- lho!
Malah gw bela-belain nyari di loakan kipas radiator Vario 125 tahun 2012, walaupun motor jadi ngorok khas matic eropa (cuih, ahaha). wah terus apalagi yak, hahaha udah lama nggak mampir cek wordpress jadi lupa mau nulis apaan lagi.. wkwkwk..
gue rasa sih sampai titik ini sudah cukup jelas menggambarkan garis besar untuk upgrade vario 125 kalian semua menjadi berkapasitas 150 cc.
Persamaan dan Perbedaan All New Honda Vario 125 dengan Vario 150
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/2090060/original/075535200_1523867667-vario_125_2.jpg)
Penyegaran ini diklaim membuat Vario series tetap menyenangkan untuk dikendarai secara harian. "Kami konsisten untuk terus menghadirkan berbagai produk sepeda motor yang disesuaikan dengan bermacam gaya hidup masyarakat Indonesia," ungkap Executive Vice President Director AHM Johannes Loman saat peluncuran all new Honda Vario 125 dan Vario 150 di Hotel Holiday Inn Kemayoran, Jakarta, Senin (16/4/2018). Keduanya sama-sama memiliki lampu depan LED yang elegan karena dibuat bertingkat.
Pada model baru ini, desain cover stang jadi lebih ramping. Keduanya juga sama-sama memiliki kapasitas bagasi yang sama yakni 18 liter.
Bongkar Mesin Honda All New Vario 125 eSP Dan Vario 150 eSP

Pada motor pengeraknya alias dapur pacu, untuk All New Vario 125 eSP memang masih mengambil basis dari versi terdahulu. Tak cuma itu, sistem injeksinya juga lebih mendekati punya Vario 125 eSP.
Walau secara fisik terlihat sama,” imbuh pria murah senyum ini. Tak cuma itu, kalau diperhatikan desain sirip cover radiator (mesin kanan) Vario 150 juga beda dari PXC 150. Tutup radiatornya juga tak lagi dari bahan besi, melainkan pakai plastik.
Saat TB kotor, yang membuat gerakan katupnya seret dan tidak mau balik, tentu dampaknya akan berbahaya pagi pengendaranya. Dengan sistem tarik menarik, hal tersebut dapat dihindari,” terang Edhi.
Oh iya, diameter TB ALL New Vario 125 eSP ini masih sama dengan yang lama, yaitu 24 mm. Posisi ECM (Electronic Control Modul) juga tak lagi di bawah jok.
Perbedaan All New Vario 150 dan Vario 125, Tampak Luar Sama, Jeroan Beda!

Send to Email Address. Your Name.
Your Email Address. Post was not sent - check your email addresses!
Email check failed, please try again. Sorry, your blog cannot share posts by email.
Perbedaan Vario 150 Lama dengan Vario 150 Baru

Banyak sekali perbedaan tampilan serta fitur yang semakin canggih dengan Vario 150 yang terdahulu, apa ajakah itu? Tampilan Panel Meter yang sudah penuh dengan digital. Desain dan sistem pencahayaan dengan teknologi LED.
Tidak memerlukan lagi kunci mekanis melainkan sudah memakai Teknologi Smart Key System. Velg baru dengan desain sporty dan ukuran ban lebih besar agar semakin aman dan nyaman.
Begini Caranya Bore Up Honda Vario 125 Jadi 155 Cc, Gampang Kok!
/photo/2020/02/24/3367283731.jpg)
GridOto.com - Bore up bisa jadi salah satu pilihan buat meningkatkan drastis performa Honda Vario 125. Supaya jadi 155 cc, piston bawaan Honda Vario 125 yaitu 52,4 mm diganti dengan kepunyaan Honda CS1 yang punya ukuran lebih besar.
"Piston atau seher Honda CS1 itu ukurannya 58 mm," buka Anggi Prasetya, owner Gilang Speed Way (GSW) kepada GridOto.com. "Sedangkan piston bawaan Honda Vario 150 itu ukurannya 57,3 mm," tambah Anggi.
Langkah atau stroke bawaan Honda Vario 125 ialah 52,4 mm. "Dengan pakai piston Honda CS1 yang berukuran 58 mm, kapasitas mesin Honda Vario 125 jadi 153 cc atau dibulatkan jadi 155 cc," jelas Anggi. Baca Juga: Nama Enggak Sesuai Tampang, Kloningan Honda CS1 Ini Namanya Kavassaki GS!
Membahas Perbedaan Varian Honda Vario Series

Untuk tipe Vario 110 eSP mengusung tema Elegan dan Trendi. Desain baru sayap depan yang lebih ramping dengan garis-garis tajam membuat Honda Vario 110 eSP tampil keren, sporty dan juga lebih ramping. Motor ini sedikit lebih besar dibandingkan dengan tipe Vario 110 eSP karena tipe Vario 125 eSP dan Vario 150 eSP adalah Helm-In yaitu pada bagasi motor dapat menyimpan helm full-face dan dapat menampung beban seberat 18 liter.
Teknologi pengereman Combi Brake System dimana dengan menarik tuas rem kiri maka rem belakang dan depan dapat berfungsi dengan optimal dan bersamaan. Terdapat Answer Back System yang berfungsi sebagai alat untuk mempermudah mencari posisi sepeda motor pada saat parkir. Teknologi pengereman Combi Brake System dimana dengan menarik tuas rem kiri maka rem belakang dan depan dapat berfungsi dengan optimal dan bersamaan.
Terdapat Answer Back System yang berfungsi sebagai alat untuk mempermudah mencari posisi sepeda motor pada saat parkir. Bagasi serba guna dapat menampung beban maksimum 18 liter dan sudah Helm-In.
Vario 110 eSP Vario 125 eSP Vario 150 eSP Kapasitas mesin 110 CC Kapasitas mesin 125 CC Kapasitas mesin 150 CC Menggunakan CBS dan ISS (untuk tipe Vario 110 eSP CBS ISS dan Vario 110 eSP Advance CBS ISS) Menggunakan CBS dan ISS (untuk tipe Vario 125 eSP CBS ISS) Menggunakan CBS dan ISS Terdapat Answer Back System (untuk tipe Vario 110 eSP CBS ISS dan Vario 110 eSP Advance CBS ISS) Tidak terdapat Answer Back System Terdapat Answer Back System Lampu depan sudah menggunakan LED Lampu depan sudah menggunakan LED Lampu depan sudah menggunakan LED Kapasitas bagasi 13 liter dan belum Helm-In Kapasitas bagasi 18 liter sudah Helm-In Kapasitas bagasi 18 liter sudah Helm-In Kapasitas tanki bahan bakar 3,7 liter Kapasitas tanki bahan bakar 5,5 liter Kapasitas tanki bahan bakar 5,5 liter.
Kupas Point Perbedaan New Vario 125 dengan Vario 125 Lama

Privacy & Cookies: This site uses cookies. By continuing to use this website, you agree to their use.To find out more, including how to control cookies, see here: Cookie Policy.
Simulasi Kredit Motor Honda Vario: Solusi Terbaik untuk Memiliki Sepeda Motor Honda Terbaru
Sepeda motor Honda Vario adalah salah satu jenis sepeda motor yang paling populer di Indonesia. Namun, tidak semua orang memiliki dana yang cukup untuk membelinya secara tunai. Oleh karena itu, solusi yang paling tepat adalah dengan mengajukan kredit motor Honda Vario.
Salah satu cara untuk mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya adalah dengan menggunakan simulasi kredit motor Honda Vario. Simulasi kredit ini dapat membantu Anda menentukan jumlah uang yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Anda juga dapat menggunakan simulasi kredit Honda Vario atau simulasi kredit motor vario untuk mempermudah proses pengajuan kredit. Dengan simulasi kredit ini, Anda dapat mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Simulasi kredit vario juga dapat membantu Anda menentukan jumlah uang muka yang harus dibayar. Dengan simulasi kredit vario, Anda dapat mengetahui berapa besar uang muka yang harus dibayar sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Jadi, jika Anda ingin memiliki sepeda motor Honda Vario tapi tidak memiliki dana yang cukup, maka kredit motor Honda Vario adalah pilihan yang tepat untuk Anda. Ajukan kredit sekarang dan nikmati kemudahan dan kenyamanan dalam memiliki sepeda motor Honda Vario terbaru.