Harga Motor Vario 125 Idling Stop

Harga Motor Vario 125 Idling Stop. ini (20/3), PT Astra Honda Motor (AHM) secara resmi meluncurkan varian terbaru Honda Vario Techno 125 . Varian anyar ini dilengkapi dengan fitur baru yang lebih canggih.
"Kami mencoba memberikan fitur yang dulu ada pada sepeda motor high end ke level medium," buka Johanes Loman, Executive Vice President Director PT AHM.Fitur yang dimaksud adalah Idling Stop System ( ISS ). Dengan fitur baru ini, mesin Honda Vario Techno 125 bisa dengan otomatis mati ketika dalam kondisi idling atau langsam lebih dari 3 detik.Fitur ini sangat berguna ketika berkendara di kemacetan atau ketika berhenti di lampu merah.Agar tidak membuang banyak bahan bakar, mesin secara otomatis dimatikan saat berhenti sejenak dan bisa menyala kembali ketika selongsong gas diputar. "Dengan fitur ini konsumsi bahan bakarnya bisa lebih hemat hingga 7 persen.
Bukan hanya memberikan nilai tambah tapi kami juga berusaha meningkatkan efisiensi bahan bakar," tambah Yusuke Hori, President Director PT AHM.Vario Techno 125 PGM-FI berfitur ISS ini dipasarkan satu tipe saja. Yaitu menggunakan combi brake system (CBS) yang dilepas Rp 16,35 Juta.Cuma naik Rp 450 ribu doang bro!
Honda Vario Techno 125 Hadir Baru Dengan Teknologi ISS

ISS akan mematikan secara otomatis dan menyalakan mesin kembali hanya dengan memutar sedikit tuas gas. Yusuke Hori selaku President Direktur PT Astra Honda Motor mengatakan bahwa dengan teknologi ini Honda Vario Techno 125 CBS ISS mampu mencapai 58,1 km/liter (perhitungan menggunakan metode ECE R40 yang merupakan standar pengukuran dari United Nations Economic Commission for Europe – Organisasi PBB untuk mengukur emisi sepeda motor). Dari tampilan, perbedaan Honda Vario Techno 125 CBS ISS dengan versi sebelumnya adalah:. Berikut diagram yang memperlihatkan perbedaan Honda Vario Techno 125 CBS ISS dengan versi sebelumnya.
Lihat disini untuk harga cash & kredit terbaru Honda Vario Techno 125 CBS ISS.
Fitur Idling Stop System Honda Vario 125 2022 Tiba-Tiba Tak Berfungsi? Cek Komponen Ini

Motor matic Honda Vario 125 dan PCX 160 telah dilengkapi fitur penghemat bensin yang disebut Idling Stop System (ISS). Pertama pengendara harus terlebih dulu mengaktifkan tombol idling stop di sebelah kanan cluster setang motor.
Baca Juga: Harga Honda Vario 125 Generasi Awal Kini Cuma Rp 8 Jutaan, Menggoda Buat Harian! Jadi meskipun sudah diaktifkan terlebih dulu dan melaju kencang, kemudian berhenti, mesin motor tak kunjung mati. Namun ujar Endro bila ISS tak berfungsi kemungkinan besar karena kondisi aki yang menurun. Ini dikarenakan mekanisme kerja ISS berkaitan dengan komponen yang membutuhkan tegangan listrik dari aki.
Apabila syarat yang dijelaskan di atas terpenuhi, maka setiap sensor akan mengirim sinyal ke ECM untuk mengaktifkan ISS. Oleh karena itu kalau aki sudah tidak baik lagi maka operasional ISS tak bisa dilakukan.
Honda Vario 125 Idling Stop System Maret 2013 ini . . . Price Strategynya hindari Perang Saudara?

Privacy & Cookies: This site uses cookies. By continuing to use this website, you agree to their use.To find out more, including how to control cookies, see here: Cookie Policy.
Simak harga motor bekas Honda Vario 125, hanya Rp 9 jutaan per September 2021

Baca Juga: Cek harga motor bekas Honda BeAT tipe ini hanya Rp 10 jutaan per September 2021. Sedangkan dari sisi mesin motor bekas Honda Vario 125 eSP, teknologi bahan bakar injeksi yang tertanam. Meski dirilis beberapa tahun lalu, motor bekas Honda Vario 125 eSP masih cocok untuk tampil di 2021. Perubahan lain buratan lebih minim dengan desain ramping di bagian kursi jok motor matik ini. Tangki bagasi motor Honda Vario ini mampu menyimpan helm sekaligus dengan ukuran mencapai 18 liter. Harga motor bekas Vario 125 eSP dirangkum dari penjual di wilayah Jakarta dan sekitar pada situs Olx.
Motor Honda Vario 125 Idling Stop 2021 Bekas Pajak On Surat Lengkap di Surabaya

Honda Vario 125 Idling Stop Thn. Surat Lengkap Stnk, Bpkb, Faktur.
Harga Beli Cash 22.5jt Dan Masih Baru 6 Bulan. Jual Rugi Karena Sepeda Motor Tidak Ada Yang Makai.
Harga Masih Boleh Nego Setelah Lihat Barang Di Rumah, Jika Berminat Hubungi WhatsApp.
Cek harga motor bekas Honda Vario 125 tahun 2019 jadi Rp 15 jutaan per November 2021

Bila dilakukan penarikan gas, maka mesin akan aktif dalam 3 detik setelah tarikan kembali dan motor matik Honda Vario siap untuk di ajak jalan. Motor matik ini dibekali mesin injeksi PGM-FI dan juga teknologi Enhanced Smart Power (eSP). Adanya perubahan motor bekas Honda Vario 125 2019 punya tampilan stylish dan modern dari 2015 dengan beberapa karakter warna matte. Adapun teknologi baru dari motor matik Honda Vario 125 2019 ini adalah speedometer full digital, lampu serba LED, dan tanpa kick starter. Teknologi kick starter tergantikan oleh smart key system yang sudah ada di motor matik Honda Vario 150 2018. Tipe ini tercatat punya bagasi motor matik Honda Vario 125 2019 untuk menyimpan helm sekaligus dengan ukuran mencapai 18 liter.
Sementara, motor bekas Honda Vario 125 ini dibekali ban Tubeless dengan desain velg yang lebih tebal dan nyaman di kelasnya.
Jangan Bingung, Ini Fungsi dan Cara Kerja Idling Stop System di Motor Matic Honda

GridOto.com - Jangan bingung, begini fungsi dan cara kerja Idling Stop System (ISS) di motor matic Honda. Saat ini hampir semua tipe motor matic Honda sudah dibekali dengan Idling Stop System. Seperti pernah diungkapkan Endro Sutrano selaku Technical Service Division PT.
Baca Juga: Bukan Cuma Pemanis, Part di Ujung Setang Ini Pelindung Saat Kecelakaan. "Saat Idling Stop System aktif, ketika motor berhenti dan posisi gas tertutup penuh seperti di lampu merah, mesin akan mati sejenak.
Namun saat gas diputar mesin akan otomatis hidup, tidak perlu starter lagi," ungkapnya. Bagaimana cara kerjanya sendiri agar ISS di motor matic Honda bisa aktif?
"Komponennya itu sendiri ada di Engine Control Module (ECM) dengan sistem ISS dan ada switch atau saklar dan indikator di area spidometer," tambah Pak Endro. Baca Juga: Cara Pakai Alarm Motor Merek Securicle, Murah dan Punya Banyak Fitur.
Honda Vario 125 CBS ISS Dibanderol Rp16,35 Juta : Okezone Otomotif

Harga tersebut sudah berstatus on the road DKI Jakarta. Honda Vario 125 CB hadir dengan empat pilihan warna yaitu Vigor Black, Bionic Red, Nitro Blue, dan Razor White.
Hadir dengan lima pilihan warna yaitu Sporty RWB, Sonic White Blue, Titanium Black, Lunar Red, dan Swift White Silver. AHM sendiri menargetkan Honda Vario 125 CBS Idling Stop terjual sebanyak 25.000 unit setiap bulannya. “Kami yakin Honda Vario 125 CBS Idling Stop akan menjadi pilihan terbaik para penggemar skutik di segmen atas, sehingga akan semakin memperkokoh penetrasi kami di segmen skutik,” ujar Executive Vice President AHM, Johannes Loman di Jakarta, Rabu (20/3/2013).
AHM sendiri memasarkan Honda Vario Techno 125 PGM-FI pertama kali pada Maret 2012 untuk memperkuat penetrasi Honda Vario Series di segmen skutik. Hingga bulan lalu, total penjualannya tercatat 4.046.163 unit.
Sementara dalam dua bulan pertama tahun ini, Honda Vario series tercatat menyumbang sebesar 230.788 unit. Di pasar domestik, AHM semakin memperkokoh posisinya sebagai Raja Skutik setelah pada bulan lalu berhasil menjual sebanyak 284.682 unit atau 70 persen dari total penjualan skutik nasional pada bulan Februari.
Simulasi Kredit Motor Honda Vario: Solusi Terbaik untuk Memiliki Sepeda Motor Honda Terbaru
Sepeda motor Honda Vario adalah salah satu jenis sepeda motor yang paling populer di Indonesia. Namun, tidak semua orang memiliki dana yang cukup untuk membelinya secara tunai. Oleh karena itu, solusi yang paling tepat adalah dengan mengajukan kredit motor Honda Vario.
Salah satu cara untuk mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya adalah dengan menggunakan simulasi kredit motor Honda Vario. Simulasi kredit ini dapat membantu Anda menentukan jumlah uang yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Anda juga dapat menggunakan simulasi kredit Honda Vario atau simulasi kredit motor vario untuk mempermudah proses pengajuan kredit. Dengan simulasi kredit ini, Anda dapat mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayar setiap bulannya sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Simulasi kredit vario juga dapat membantu Anda menentukan jumlah uang muka yang harus dibayar. Dengan simulasi kredit vario, Anda dapat mengetahui berapa besar uang muka yang harus dibayar sesuai dengan jangka waktu kredit yang Anda pilih.
Jadi, jika Anda ingin memiliki sepeda motor Honda Vario tapi tidak memiliki dana yang cukup, maka kredit motor Honda Vario adalah pilihan yang tepat untuk Anda. Ajukan kredit sekarang dan nikmati kemudahan dan kenyamanan dalam memiliki sepeda motor Honda Vario terbaru.